GadgetIDN.com – Terdapat berbagai ukuran postcard yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan. Pada zaman modern ini pengiriman surat menggunakan produk satu ini semakin berkurang sebab mulai terganti dengan teknologi. Namun tidak menutup kemungkinan merubahnya menjadi bentuk digital.
Apa itu Postcard?
Dalam bahasa Indonesia postcard merupakan media yang berfungsi untuk bertukar pesan antar satu orang ke lainnya yang umumnya jarak rumahnya terpaut jauh. Banyaknya kebutuhan masyarakat pada zaman dahulu, membuatnya terbagi menjadi beberapa ukuran serta corak.
Coraknya sendiri cukup estetik sehingga saat Anda kirimkan kepada penerima maka mereka akan terkesan. Meski terbilang sebagai old fashioned namun saat ini terdapat beberapa penggunanya dengan suatu alasan tertentu. Bahkan para kolektor kop masih bertahan dari berbagai kalangan.
Saat pengirim akan menggunakan postcard, mereka bisa memilih ukurannya sesuai dengan selera hanya saja terkena biaya tambahan. Sedangkan untuk jenis yang standar berkisar 4 x 6 inci sehingga membuatnya berbentuk layaknya persegi panjang.
Beberapa Ukuran Postcard
Terkadang, ada banyak ukuran postcard yang beberapa orang gunakan untuk beragam kebutuhan. Salah satunya yaitu:
1. Ukuran Postcard Standar Amerika
Penggunaan postcard ini sebagian besar hanya untuk kalangan internal saja yakni wilayah Amerika dan negara bagiannya, sehingga ketika ke luar negeri maka menerapkan jenis standar internasional. Jenis tersebut memiliki dua pembagian ukuran yakni minimum dan maximum.
Pada bagian minimum sebesar 5.0 x 3.5 inci, sedangkan jenis maksimum yakni 6.0 x 4.25 inci. Meski berbeda namun saat menggunakan salah satu diantaranya Anda tidak akan terkena biaya tambahan hanya untuk desainnya saja. Pemilihannya sendiri bisa berdasarkan kebutuhan baik besar atau kecil.
Ada banyak negara yang juga menerapkan sistem bertukar pesan dengan surat menyurat. Umumnya menggunakan kop surat dengan ukuran A6 atau 5.8 x 4. 1 inci, jika digambarkan maka berbentuk bangun persegi panjang dengan desain beragam.
Ukuran postcard ini bisa Anda gunakan untuk mengirim pesan bukan hanya di dalam negeri saja melainkan sampai ke mancanegara. Tujuannya sendiri juga cukup banyak misalnya menyampaikan pesan resmi maupun pribadi misalnya ke teman atau saudara.
3. Ukuran Postcard Standar Indonesia
Pada zaman dahulu hingga kini, Indonesia menjadi salah satu negara yang juga menggunakan surat untuk bertukar pesan dengan berbagai keperluan. Ukurannya standar yakni sekitar 4 x 6 inci dengan desain beragam. Sedangkan untuk harganya tergantung dari tingkat kerumitan bentuknya.
Terdapat beragam pilihan warna, bahkan pelanggan biasanya custom sesuai kebutuhan menggunakan bentuk yang estetik. Sebab sekarang penggunaannya cukup jarang maka pembeliannya dapat Anda lakukan di beberapa penyedia misalnya pada ecommerce.
4. Ukuran Standar British
Penggunaan ukuran postcard ini adalah standar yang sering digunakan pada masa old British atau Britania Lama. Setidaknya terdapat 3 dimensi yang berubah-ubah dari waktu ke waktu menyesuaikan dengan trend id masyarakat serta kebutuhan pasar pada waktu itu. Rinciannya sebagai berikut:
Pada tahun 1825 menggunakan ukuran standar sekitar 5.875 x 4.125 inci.
Tahun 1889 menggunakan ukuran standar sekitar 5.5 x 3.5 inch.
Pada tahun 1899 menggunakan ukuran standar sekitar 4.75 x3.5 inci.
Sebelum adanya alat komunikasi yang terhubung dengan jaringan seluler, masyarakat sebagian besar menggunakan sistem surat menyurat untuk bertukar pesan. Sebagai buktinya terdapat postcard yang dikirim pada tahun 1840 kepada seorang penulis di London. Berikut cara memilihnya:
1. Ketahui Kebutuhan
Pada zaman dahulu tukar menukar surat menjadi alat komunikasi paling penting yang hampir setiap hari masyarakat gunakan untuk bertukar informasi. Namun saat ini penggunaannya sendiri seringkali untuk tujuan resmi misalnya saja pendaftaran suatu universitas atau surat berharga.
Beragamnya kebutuhan tersebut tentu membuat pemilihan ukurannya cenderung berbeda dengan desain yang beragam. Pengaruhnya pada harga serta waktu pengiriman ke lokasi secara aman dan selamat. Sebelumnya pastikan menunjukkan alamat sesuai tujuan dan hindari kesalahan.
2. Pastikan Wilayah Penerima
Setiap negara umumnya memiliki standar masing-masing, namun jika Anda mengirim ke luar negeri maka silahkan menggunakan standar internasional. Hal ini bertujuan agar dapat terkirim ke tujuan tanpa terseleksi. Selain itu penentuan harganya juga bergantung pada poin tersebut.
Kpraktida postcard bertujuan untuk memudahkan para penggunanya. Anda tidak perlu repot mendesain nama, alamat, serta letak perangko surat sebab semua sudah tersedia di postcard. Penting diketahui bahwa penampilannya harus sebelum berkirim surat.
3. Perhatikan Desain yang Sesuai
Keserasian antara pemilihan postcard dengan tema surat menjadi hal penting yang perlu Anda ketahui untuk menghindari terjadinya salah paham. Hindari memilih yang terlalu banyak paduan warnanya, sebab akan lebih mengganggu ketika menerima lihat.
Pembiayaan pengiriman surat sendiri untuk beberapa hal salah satunya perangko dengan harga mulai dari Rp 7.000 sampai Rp 8000. Pemilihannya tergantung dari daerah yang Anda tuju, misalnya wilayah Asia menggunakan jenis kedua begitupun sebaliknya.
4. Sesuaikan dengan Budget yang Tersedia
Postcard menjadi produk yang perlu Anda beli sebelum menggunakannya, terkait harga umumnya cukup beragam tergantung tingkat kerumitan desain serta ukurannya. Oleh sebab itu penting untuk mengetahui estimasinya agar dapat menentukan sesuai dengan budget.
Semakin bagus desain yang Anda minta maka secara otomatis biayanya akan meningkat. Terdapat beberapa modelnya mulai dari pemandangan alam, tumbuhan, hewan, bahkan foto pribadi. Pemilihannya dapat menyesuaikan keperluan serta kesukaan dari pengirim maupun penerima.
Tips Membuat Foto Postcard
Bagi Anda yang ingin mengirim postcard dengan tujuan untuk melamar pekerjaan atau pendaftaran universita, ada baiknya menggunakan jenis foto. Selain sebagai pengenal juga untuk meminimalisir tertukar antara satu dengan lainnya.
Jika Menggunakan Pemandangan
Pemandang menjadi desain postcard yang paling banyak penggunanya sebab jumlahnya termasuk banyak misalnya saja pegunungan maupun pantai. Umumnya penerapannya sebagian besar untuk keperluan pembuatan portofolio. Oleh sebab itu persiapkan foto landscape berwarna menarik.
Pilih objek yang memiliki fokus dengan warna menarik seperti halnya ketika sunset maupun sunrise. Saat mencetaknya, gunakan kertas foto berukuran standar atau kertas lain yang tebal guna mencegah cepat rusak karena proses pengiriman.
Jika menggunakan Foto Diri
Penggunaan yang paling sering pada postcard jenis ini sebagian besar untuk keperluan tujuan formal. Gunakan gambar formal sesuai ketentuan yang berlaku mulai dari baju, warna background bagian belakang, serta penampilan secara keseluruhan.
Ada Beberapa pilihan ukuran seperti tampak seluruh badan, setengan, maupun close up. Dengan memperhatikannya, Anda akan terhindar dari kesalahan dalam mengirim surat melalui pos. Pastikan untuk menggunakan jenis kertas serta tindak berkualitas.
Demikian penjelasan mengenai Ukuran Postcard yang perlu Anda ketahui sebagai referensi nantinya ketika akan bertukar pesan melalui media satu ini. sebaiknya ketahui terlebih dahulu estimasi biaya secara keseluruhan agar tidak melebihi budget.
DAFTAR ISI :
Rekomendasi:
Ukuran Foto Postcard Untuk Melamar Pekerjaan GadgetIDN.com - Mengetahui ukuran pas foto postcard sangatlah pengting, terlebih lagi jika kamu hendak melamar pekerjaan disebuah perusahaan. Untuk standar ukuran postcard itu sendiri jelas berbeda dari setiap perusahaan, sebagian…
Cara Transfer Pulsa Telkomsel ke XL 2021 GadgetIDN.com - Setiap provider pastilah memiliki aturannya masing – masing. Hal ini juga berlaku pada penjual pulsa atau paket data di mana pun itu, tidak jarang dari mereka melakukan pengiriman…
Cara Merestart hp Vivo Agar Performa Kembali Lancar GadgetIDN.com - Salah satu tips yang paling efektif dan work untuk mengatasi masalah kinerja smartphone Vivo yang memburuk adalah dengan cara merestart hp vivo anda atau soft reset perangkat tersebut.…
Cara Daftar BPNT 2021 untuk Dapatkan Bantuan dari Kemensos GadgetIDN.com - Kementrian sosial atau yang biasa kita kenal dengan Kemensos telah kembali menyalurkan dana bantuan sosial pangan (BSP) atau bantuan pangan non tunai (BPNT) tahap 4 yang telah ditargetkan…
Cara Download Aplikasi di Iphone Tanpa App Store Mendownload aplikasi untuk iPhone sangat mudah jika Anda menggunakan App Store, tetapi tahukah Anda bahwa Anda juga dapat mendownload aplikasi yang tidak tersedia di App Store? App Store menawarkan lebih…
Cara Cek Nomor Smartfren GSM dengan Benar GadgetIDN.com - Seperti yang sudah Anda ketahui sebelumnya, bahwa setiap kartu sim itu memiliki aturannya sendiri. Misalnya saja untuk memeriksa pulsa, paket data dan bonus lainnya. Kode nomornya berbeda-beda, sama…
Ini Motif WhatsApp 'Bajak' Status Pengguna GadgetIDN.com - Ini Motif WhatsApp 'Bajak' Status Pengguna : Pengguna WhatsApp di Indonesia terkejut karena tiba-tiba status WhatsApp mereka muncul. Dalam hal ini, WhatsApp pertama kali menyebutkan bahwa mulai saat…
10 Dompet Digital Terbaik: Solusi Transaksi Mudah… GadgetIDN.com - Dompet Digital Terbaik : Saat ini media digital telah menjadi bagian integral dari masyarakan insonesia. Selain penggunaan teknologi dan internet yang kian meningkat, proses digitalisasi dari segala aspek…
Cara Menghasilkan Uang di Aplikasi JAG GadgetIDN.com - Sebagai apk penghasil uang terbaru, JAG tentunya dapat anda manfaatkan untuk mendapatkan uang dari internet. Karena terbilang masih baru, cara menghasilkan uang di aplikasi JAG tentunya akan sangat…
Silabus Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 K13 Revisi Terbaru Jika saat ini sedang membutuhkan kerangka Silabus Bahasa Indonesia Kelas 8 Kurikulum 2013 semester 1 dan semester 2, bisa langsung download di artikel ini bagian bawah. Materi pembelajaran ini merupakan…
Cara Terbaru Root Xiaomi Mi 9 Anti Gagal GadgetIDN.com - Xiaomi Mi 9 merupakan salah satu smartphone Android dengan spesifikasi Powerful yang hebat dalam melakukan apapun, jadi tidak heran jika banyak yang menyukai smartphone yang satu ini, apalagi…
Baterai Laptop Cepat Habis? Penyebab dan Cara Mengatasinya GadgetIDN.com:Baterai laptop cepat habis, yang merupakan masalah yang dihadapi banyak pengguna setelah menggunakan laptop untuk jangka waktu yang lama. Penggunaan dalam waktu lama terkadang membuat kualitas daya laptop menurun dari…
Simak Harga dan Spesifikasi Xioami Black Shark 3… GadgetIDN.com - Harga dan Spesifikasi Xioami Black Shark 3 : Xioami secara resmi meluncurkan Hp Gaming terbaik pada awal maret 2020 lalu. Kesan baru kemarin, seri xioami black shark 2…
5 Cara Buka HP yang terkunci dengan Panggilan Darurat GadgetIDN.com - Cara Buka HP yang terkunci dengan Panggilan Darurat : Terkadang kita menemui kendala saat menggunakan ponsel Android, seperti masalah saat ponsel terkunci. Cara membuka Hp yang ke lock…
Bisnis Digital: Pengertian dan Contoh Penerapannya GadgetIDN.com - Saat ini kehadiran bisnis digital membantu masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya dengan lebih mudah dan praktis. Peluang yang dihasilkannya dari keberadaan media komunikasi dan informasi terbilang cukup banyak. Bahkan…
Mudah Banget, Begini Cara Cek Tipe Hp Vivo GadgetIDN.com - Apakah kamu mempunyai hp vivo, namun tidak tau tipenya apa? kamu tenang saja, ada cara mudah yang bisa kamu lakukan, Yaitu cara cek tipe hp vivo yang GadgetIDN.com…
Aplikasi Perekam Layar yang Banyak Digunakan GadgetIDN.com - Penggunaan smartphone dewasa ini sudah menyeluruh hampir ke semua lingkup masyarakat. Salah satu komponen paling penting yaitu aplikasi perekam layar. Sudah banyak aplikasi menyediakan layanan populer ini untuk…
Cara Memasang Twibbon Online dengan Mudah Gadgetidn.ID - Cara Memasang Twibbon Online dengan Mudah : Apakah anda sedang mencari cara pemasangan twibbon secara online? jika begitu kali ini kami akan memberitahukan cara simplenya yang dapat anda…
Mengenal Apa itu Prosesor pada Gadget-mu Serta Manfaatnya! Saat membeli gadget, dari smartphone hingga tablet, kami sering melihat istilah seperti "Quadcore, 1.1GHz" di tabel spesifikasinya. Ini adalah unit prosesor. Meski tidak berdiri sendiri, bisa dikatakan keunggulan prosesor adalah…
Jenis Laporan Keuangan, Pengertian, Beserta Manfaatnya GadgetIDN.com - Bagi Anda yang sedang bekerja di perkantoran atau sedang membangun bisnis, tentu sangat penting untuk mengetahui jenis laporan keuangan yang sering digunakan saat ini. Meski terbilang sederhana, namun…
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A21s GadgetIDN.com - Diperkenalkan untuk menghidupkan kembali seri Galaxy A, produk ini masih menjadi incaran utama para pencari ponsel murah. Spesifikasi Samsung Galaxy A21s bisa lebih unggul jika dibandingkan dengan beberapa…
Epic Games Bagi 750 Juta Game Gratis GadgetIDN.com - Epic Games Bagi 750 Juta Game Gratis : Steam masih menjadi platform game yang disukai untuk PC, tetapi Epic Games akan menjadi pesaing kuat Steam. Terutama karena Epic…
Cara Memperbaiki Port Charger Hp yang Longgar Port charger atau sering disebut juga dengan konektor charger merupakan tempat untuk menyambungkan daya listrik ke Hp. Karena terlalu sering digunakan untuk pengisian, dan seringkali port charge menjadi longgar. adapun…
Cara Cek BLT UMKM di eform BRI dan Syarat Pencairannya GadgetIDN.com - Bagi calon penerima bantuan langsung tunai UMKM yang diprogramkan oleh pemerintah, dapat mengakses situs BRI untuk mencari tahu apakah kamu lolos menjadi penerima bantuan. Cara cek BLT UMKM…
Spesifikasi Lengkap dan Review Vivo Y19 GadgetIDN.com - Dirilis pada November 2019, harga Vivo Y19 saat ini bisa dikatakan cukup terjangkau. Tentunya tetap berpegang pada spesifikasi yang tidak lagi ketinggalan zaman. Meski murah, namun spesifikasi Vivo…
Spesifikasi dan Harga HP Samsung Galaxy Note 20 di Indonesia GadgetIDN.com-Spesifikasi dan Harga HP Samsung Galaxy Note 20: Pada gelaran Galaxy Unpacked pada Agustus 2020 kemarin akhirnya Samsung merilis Galaxy Note 20. Namun, Galaxy Note 20 tidak sendiri, ada Galaxy…
7 Tips Lebih Produktif dengan S Pen di Galaxy S21 Ultra 5G GadgetIDN.com-7 Tips Lebih Produktif dengan S Pen di Galaxy S21 Ultra 5G: Samsung Galaxy S21 Ultra 5G tidak hanya bagus untuk mengabadikan setiap momen. Terlebih lagi, dan dengan dukungan S…
Cara Mendapatkan Uang di Snack Video Tanpa Mengundang Teman GadgetIDN.com - Seperti yang sudah kita bahas sebelumnya bahwa kemajuan teknologi memberikan banyak manfaat baik pada kehidupa, salah satunya dengan mendapatkan uang melalui internet di aplikasi Snack Video. Nah, adapun…
Cara Membuat Surat Keterangan Kerja dan Contohnya GadgetIDN.com - Apakah kamu belum pernah melihat surat keterangna kerja? jika belum, kebetulan sekali. Di artikel kali ini kemi akan membahas salah satu dile dokumen yang sangat penting dan pastinya…
Cara Mengatasi Hp Vivo Lag Tidak Bisa Disentuh GadgetIDN.com- Cara Mengatasi Hp Vivo Lag: Banyak kendala yang bisa kita hadapi saat memiliki ponsel vivo, salah satunya saat layar dalam keadaan mati atau blank. Di mana mengatasi ponsel Vivo…