GadgetIDN.com – Pada zaman yang canggih sekarang ini, meminjam uang bisa dilakukan secara online. Namun, Anda perlu berhati-hati ketika meminjam uang secara online karena tidak semua pinjaman online pasti cair dan aman. Oleh karena itu, Anda perlu melakukan riset terlebih dahulu pinjaman online apa saja yang aman dan terpercaya.
Salah satu tips untuk menentukan apakah pinjaman online tersebut aman atau tidak yakni pastikan penyedia pinjaman telah legal dan terdaftar di OJK (Otoritas Jasa Keuangan). Dengan demikian, bisa dipastikan bahwa jasa penyedia pinjaman tersebut aman. Selain itu, pilihlah penyedia pinjaman yang memiliki transparansi informasi.
Selanjutnya, memiliki alamat kantor yang jelas dan review yang positif dari para nasabahnya adalah tips untuk memilih jasa penyedia pinjaman online pasti cair. Nah, jika Anda sedang mencari penyedia pinjaman online dengan kriteria yang sesuai dengan tips tersebut, simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.
Terkadang seseorang membutuhkan dana yang cukup besar secara mendadak, oleh karena itu terkadang memerlukan pinjaman online pasti cair dan pinjaman uang yang bisa dicicil. Nah, jika Anda sedang mencari pinjaman online, mari simak penjelasan tentang pinjaman online terpercaya dan pasti cair di bawah ini.
1. Uang Teman
Rekomendasi pinjaman online pasti cair yang pertama yaitu Uang Teman. Uang Teman adalah aplikasi pinjol resmi OJK bunga rendah pertama di Indonesia yang telah hadir sejak tahun 2015. Aplikasi ini selalu online selama 24 jam dan memberikan pinjaman uang dalam jangka waktu pendek, yakni hanya 1 bulan saja.
Uang Teman juga merupakan aplikasi pinjaman online yang aman karena telah terdaftar di OJK dan telah berizin P2P dari OJK. Peminjaman di aplikasi ini juga tidak ribet karena sangat cepat dan tanpa jaminan apapun.
Peminjam bisa mengajukan limit kredit mulai dari 1 juta hingga 3 juta rupiah pada pinjaman pertama. Bunga untuk pinjaman di Uang Teman yakni sebesar 0.8% per harinya. Namun, bunga ini akan menurun pada pinjaman berikutnya.
Rekomendasi yang selanjutnya yaitu Akulaku. Akulaku juga merupakan aplikasi pinjaman online pasti cair yang selalu yang online selama 24 jam penuh. Pinjaman ini bisa berupa uang tunai, ataupun kartu kredit.
Proses peminjaman juga cepat dan aman. Melalui penyedia pinjaman online ini, Anda bisa meminjam uang sebesar 1 juta rupiah hingga 2 juta rupiah dan akan langsung cair ke rekening bank Anda dalam waktu 5 menit saja, sangat cepat bukan?
Selain itu, peminjaman dan pencairan dapat dilakukan dengan persyaratan yang tidak banyak dan tanpa jaminan apapun. Suku buka dari pinjaman di Akulaku yakni sebesar 1% dan Anda harus mengembalikan uang tersebut dalam jangka waktu 30 hari.
Akhir-akhir ini, Indodana sangat gencar-gencarnya melakukan promosi aplikasi pinjaman online pasti cair yang tanpa jaminan. Jaminan yang harus disiapkan oleh peminjam hanyalah data pribadi, seperti KTP, slip gaji, NPWP, minimal berusia 21 tahun dan maksimal 50 tahun, serta memiliki rekening bank dengan nama sendiri.
Platform ini adalah sebuah platform fintech P2P milik PT. Artha Teknologi. Anda tidak perlu khawatir soal keamanan meminjam uang di sini, karena Indodana telah terdaftar di OJK pada November 2017 lalu. Jadi, aplikasi pinjaman online ini terjamin aman. Indodana menawarkan pinjaman online sebesar maksimal 8 juta rupiah. Masa pengembalian uang ini yakni 61 hari hingga 180 hari.
Salah satu e-commerce yang terkenal di Indonesia yakni Tokopedia juga memiliki fitur pinjaman online pasti cair yang bernama Dana Instan. Untuk melakukan pengajuan, peminjam harus mengajukannya melalui aplikasi Tokopedia, dan tidak bisa mengajukan melalui website Tokopedia.
Setelah menginstall aplikasi tersebut, selanjutnya pilih kategori ‘keuangan’ dan pilihlah ‘Dana Instan’. Dana Instan adalah pinjaman online pasti cair dalam jangka waktu pendek. Proses peminjaman dan pencairan juga sangat cepat. Anda juga tidak perlu memberikan jaminan apapun untuk mengajukan pinjaman.
Jumlah minimum pinjaman di Dana Instan yakni 500 ribu rupiah dan maksimal yakni 1,2 juta rupiah dengan tenor mulai dari 14 hari hingga maksimal 21 hari. Besaran bunga untuk pinjaman ini yaitu 1% dalam sehari. Pembayaran bisa Anda lakukan melalui transfer dari semua bank di Indonesia ke rekening bank virtual account yang terlah disediakan.
Pinjaman online selanjutnya yang pasti cair dan merupakan pinjaman online terpercaya yaitu Gojek PayLater. Dengan menggunakan Gojek PayLater, Anda bisa membayar nanti tagihan yang Anda miliki dengan tempo 1 bulan. Aplikasi ini juga selalu tersedia di aplikasi Gojek selama 24 jam.
Namun, tidak semua pengguna Gojek bisa menikmati fasilitas ini. Pasalnya, hanya pengguna yang mendapatkan undangan dari Gojek saja yang bisa menikmati fasilitas PayLater. Jadi, tidak semua orang yang menggunakan GoPay dalam aplikasi Gojek yang bisa memiliki fitur PayLater ini.
Bagi Anda yang mendapatkan fitur ini di aplikasi Gojek, maka Anda bisa mendapatkan limit kredit sebesar 500 ribu rupiah. Kredit ini nantinya bisa Anda gunakan untuk membayar seluruh transaksi di Gojek, seperti layanan GoFood, GoSend, GoRide, GoPulsa, GoTix, dan GoBills.
Pinjaman online pasti cair yang selanjutnya adalah Traveloka PayLater. Aplikasi ini menawarkan pinjaman online tanpa DP apapun. Cicilan juga dilakukan tanpa menggunakan kartu kredit. Pilihan yang bisa Anda pilih di aplikasi ini yaitu membayar 1 bulan kemudian atau cicilan selama 2 hingga 12 bulan tanpa kartu kredit.
Limit kredit atau pinjaman tersebut nantinya bisa Anda gunakan untuk membeli segala produk perjalanan di Traveloka. Syaratnya adalah jumlah minimum transaksi sebesar 500 ribu rupiah dan harus memilih opsi cicilan minimal 100 ribu rupiah dalam satu bulan.
Syarat untuk bisa mendaftar PayLater di aplikasi Traveloka adalah memiliki usia minimal 21 tahun dan maksimal 55 tahun, WNI, memiliki KTP yang aktif dan valid, memiliki kartu KK, NPWP, BPJS, dan SIM sebagai dokumen pendukung lainnya.
Shopee adalah salah satu e-commerce terbesar di Indonesia. Saat ini, Shopee juga telah menyediakan pinjaman online berbentuk cicilan yang bisa Anda ajukan tanpa kartu kredit. Dengan memiliki pinjaman online ini, maka pengguna Shopee bisa melakukan pembelian produk secara kredit atau dicicil.
Shopee sendiri telah menyediakan dua pilihan pinjaman online, yakni Shopee PayLater dan Kredivo. Shopee PayLater adalah pinjaman online yang sangat cepat dan mudah dengan limit pinjaman hingga 750 ribu rupiah. Menariknya, pinjaman tidak terkena bunga apapun dan Anda bisa membayar cicilan tersebut dalam 1 bulan. Anda juga bisa menyicil selama 2-3 bulan tapa menggunakan kartu kredit.
Jika Anda memilih Kredivo, maka Anda bisa mengajukan pinjaman online tanpa bunga dalam waktu 30 hari. Opsi lainnya yaitu Anda bisa melakukan cicilan 3, 6 dan 12 bulan tanpa menggunakan kartu kredit.
Nah, itulah penjelasan tentang pinjaman online pasti cair yang terpercaya di tahun 2021. Semoga informasi di atas dapat bermanfaat bagi Anda.
Rekomendasi:
7 Aplikasi Pinjaman Uang Online Pencairan Mudah GadgetIDN.com - Jika berbicara soal pinjol, mungkin sudah tidak asing lagi ditelinga kamu. Dalam beberapa tahun belakangan ini, aplikasi pinjaman uang online sudah banyak di jadikan alternatif untuk pinjaman dana…
Ampuh! 7 Cara Menghasilkan Uang di Buzzbreak GadgetIDN.com - Di zaman yang sudah lanjut ini, uang tidak harus diperoleh secara langsung dengan terjun ke lapangan. Namun, dengan bantuan smartphone yang terhubung ke internet dan dengan bantuan aplikasi…
iPhone Mati Total Tidak Bisa di Charge? Ini Solusinya GadgetIDN.com - Meskipun tergolong smartphone dengan bandrol harga yang cukup malal, hal itu bukan menjamin Hp iPhone Anda akan lepas dari kerusakan. Entah itu karena kesalahan yang tidak disengaja seperti,…
Spesifikasi Lengkap Oppo F5 Youth GadgetIDN.com - Oppo F5 Youth merupakan ponsel dengan kapasitas 3200 mAh dan layar 6 inci dengan kamera belakang 13 megapiksel dengan kerapatan piksel 402 piksel per inci dan spesifikasi Oppo…
Cara Cuan di Snack Video Apk Penghasil Uang GadgetIDN.com - Dari sekian banyaknya aplikasi penghasil uang tanpa modal, Snack Video menjadi salah satu diantaranya. Mungkin sebagian dari anda masih ragu dengan hal ini dan masih bertanya - tanya…
Cara dan Syarat Pinjam dana di KoinWorks GadgetIDN.com - Setiap usaha pasti membutuhkan dukungan modal untuk bisa semakin berkembang. Jika kamu tertarik untuk pinjam dana di KoinWorks, Adapun beberapa cara dan syarat yang harus kamu penuhi untuk…
Cara Mudah Mendapatkan Kode Generator Facebook Melalui Email GadgetIDN.com-Cara mudah mendapatkan kode generator facebook melalui email: Bagaimana cara mendapatkan kode keamanan dari Facebook melalui email? Nomor ponsel saya hilang, jadi saya tidak bisa menerima kode keamanan melalui SMS,…
Begini Cara Menyembunyikan Aplikasi di Semua HP Samsung GadgetIDN.com - Cara Menyembunyikan Aplikasi di Semua HP Samsung : Smartphone merupakan ponsel pintar yang pastinya dipakai setiap hari, baik untuk beraktivitas, bekerja, ataupun sekedar untuk mendapatkan hiburan. Hampir semua…
Panduan Lengkap Cara Daftar CPNS Online 2021 Langsung dari… GadgetIDN.com - Cara Daftar CPNS Online: Menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) mungkin menjadi impian bagi sebagian orang. Selain sebagai bentuk pengabdian terhadap Negara, menjadi PNS juga dapat memberikan kehidupan yang…
Tiktok Shop Seller: Aplikasi Instan dapat Uang GadgetIDN.com - Selain sebagai media sosial yang dikenal banyak orang, Tiktok semakin berjaya dengan fitur terbarunya yaitu Tiktok Shop Seller. Mungkin sebagian dari anda tidak menyadari bahwa medsos seperti Tiktok…
11 Pinjaman Online Bunga Rendah di Bawah 2 Persen GadgetIDN.com - Apakah kamu sedang nyari kredit ansuran yang mudah cair tanpa jaminan? pinjaman online bunga rendah atau pinjol bisa jadi sulusi buat kamu. Kamu bisa meminjam uang dengan jumlah…
Cara Membuat Surat Keterangan Kerja dan Contohnya GadgetIDN.com - Apakah kamu belum pernah melihat surat keterangna kerja? jika belum, kebetulan sekali. Di artikel kali ini kemi akan membahas salah satu dile dokumen yang sangat penting dan pastinya…
Link Twibbon Keren HUT RI Ke-76 2021 GadgetIDN.com - Link Twibbon Keren HUT RI Ke-76 2021 : Mari rayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 2021 yang sebentar lagi akan datang menggunakan Twibbon keren untuk HUT Republik Indonesia…
Contoh Proposal Bisnis Plan dan Unsur yang Harus Ada di… GadgetIDN.com - Anda perlu memperhatikan contoh proposal bisnis plan beserta unsur yang harus ada di dalamnya. Tujuannya agar ketika akan mengajukan kerja sama bisnis maka kesempatan untuk diterima jauh lebih…
Bagini Cara Mudah Download Aplikasi Zoom di Laptop GadgetIDN.com - Seiring dengan perkembangan zaman yang semakin canggih, kini melakukan pembicaraan bersama rekan atau saudara bisa Anda lakukan hanya menggunakan aplikasi. Salah satunya adalah Zoom, namun sebelum itu ketahui…
Twibbon keren HUT RI ke-76 ala Partai Demokrat GadgetIDN.com - Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 akan diperingati pada 17 Agustus 2021. Dan dukungan dari kader dan simpatisan partai Demokrat dapat anda sampaikan melalui Twibbon keren HUT RI ke…
6 Aplikasi Penghasil Uang Terbukti Membayar GadgetIDN.com - Saat ini menghasilkan uang bisa kamu dapatkan dengan berbagai cara, salah satu contohnya dengan menggunakan aplikasi penghasil uang yang sudah terbukti membayar. Di jaman yang perkembangan teknologi yang…
Cara Download Film di Laptop atau PC Gratis GadgetIDN.com - Tidak bisa dipungkiri lagi, menonton film dapat menjadi hiburan bagi sebagian orang, mulai dari anak muda hingaa orang tua. Nah, jika kamu ingin menonton film secara gratis, ada…
Cara Mengatasi Nomor Tidak Bisa Dihubungi Padahal Aktif GadgetIDN.com - Apakah anda pernah mengalami nomor tidak bisa dihubungi padahal aktif? pasti hal ini bikin anda bingung gimana cara ngatasinnya. Sesuai judul postingan kali ini gadgetidn akan membagikan tutorial…
23 Pinjaman Online Cepat Cair dan Terpercaya 2021 GadgetIDN.com - Apakah ada pinjaman online cepat cair? hal ini yang kerap kali di pertanyaan jika berbicara tentang fintech. Disini kami akan memberikan rekomendasi lembaga P2P yang cepat cair, bahkan…
4 Apk Penghasil Dana Terbaru masih Legit 2021 GadgetIDN.com - Ada beberapa apk penghasil uang terbaru dan tentunya masih legit untuk anda coba. Misi dan cara menghasilkan uang di aplikasi tersebut juga terbilang cukup mudah, ada yang mengundang…
Cara Merestart hp Vivo Agar Performa Kembali Lancar GadgetIDN.com - Salah satu tips yang paling efektif dan work untuk mengatasi masalah kinerja smartphone Vivo yang memburuk adalah dengan cara merestart hp vivo anda atau soft reset perangkat tersebut.…
5 Manfaat Asuransi dalam Bisnis Yang perlu anda Tau GadgetIDN.com - Jika selama ini kita banyak mendengar tentang produk asuransi jiwa dan kesehatan, bagaimana dengan asuransi bisnis, dan apa saja manfaat asuransi dalam bisnis? Ya, produk asuransi ini diperuntukkan…
4 Daftar Game yang Menghasilkan Dana Tercepat GadgetIDN.com - Berikut ini adalah daftar game yang menghasilkan uang bisa menjadi tambahan pundi-pundi uang di tengah pandemi seperti saat ini. Pada awalnya, bermain game online yg menghasilkan uang sering…
Aplikasi Penghasil Uang yang Terdaftar di OJK 2021 GadgetIDN.com - Tahukah Anda bahwa Indonesia adalah salah satu negara teratas untuk pengguna HP? Seperti yang kita ketahui bersama, handphone dapat mempermudah kita dalam melakukan aktivitas, seperti menggunakan aplikasi penghasil…
Cara Menghasilkan Uang di Aplikasi JAG GadgetIDN.com - Sebagai apk penghasil uang terbaru, JAG tentunya dapat anda manfaatkan untuk mendapatkan uang dari internet. Karena terbilang masih baru, cara menghasilkan uang di aplikasi JAG tentunya akan sangat…
Twibbon Keren HUT RI Ke-76 Tema PDI GadgetIDN.com - Twibbon Keren HUT RI Ke-76 Tema PDI : Tahun ini, Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 pada 17 Agustus 2021 masih berlangsung dalam kondisi pandemi. meskipun pembatasan aktivitas mengharuskan…
Rekomendasi Game penghasil Uang Tercepat 2021 GadgetIDN.com - Kemajuan teknologi cukup mempermudah kita dalam mencari penghasilan tambahan di internet. Ya, adanya game penghasil uang 2021 cukup menggiurkan masyarakat, terutama bagi anda yang hobi dalam bermain game…
Cara Mengatasi Hp Vivo Lag Tidak Bisa Disentuh GadgetIDN.com- Cara Mengatasi Hp Vivo Lag: Banyak kendala yang bisa kita hadapi saat memiliki ponsel vivo, salah satunya saat layar dalam keadaan mati atau blank. Di mana mengatasi ponsel Vivo…
Kenanapa Harus Memilih Pinjaman Online Via Web Langsung… GadgetIDN.com - Ketika pikiran pening memikirkan bagaimana cara memulai usaha. Bingung mencari modal untuk berwirausaha? Pinjaman online via web langsung cair bisa menjadi solusi paling brilian untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.…