Apa Itu Spam Like Pada Instagram, Apakah itu Bagus?
GadgetIDN.com – Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, kini telah hadir semacam inovasi baru dalam dunia sosial media seperti apa itu spam like pada Instagram. Dengan adanya fitur tersebut, maka semua pengguna bisa mendapatkan love/like dari user lain tanpa ada batasan/banyak.
Apa Itu Spam Like Pada Instagram?
sumber: ekspektasia.com
Spam like yang biasanya Anda dengar dalam dunia sosial media, merupakan suatu kegiatan kirim klik like/love ke salah satu atau bahkan semua foto, status secara terus menerus. Jadi, tidak ada batasan like-nya. Jika seseorang menggunakan spam like ini, maka mereka mudah mendapatkan tanda suka dari user lain.
Biasanya sebagian besar orang mengenal istilah spam like dengan boom like. Seperti misalnya saja, ada seseorang yang like sampai dengan 50 post dalam satu waktu. Nah, orang tersebut itulah yang sedang melakukan boom like / spam like kepada akun Anda. Namun, ada juga mereka pakai boot liker.
Tidak jarang seseorang yang menggunakan tool boot liker, namun hal tersebut berupa aplikasi atau bahkan dalam basis website. Boot liker sendiri merupakan alat untuk dapat membantu Anda agar mendapatkan like banyak secara gratis. Tapi ada versi berbayar, tentu saja layananya lebih bagus.
Cara Spam Like Di Sosial Media Instagram Secara Cepat dan Aman
Instagram kini telah menjadi salah satu media paling populer, seringkali banyak pengguna yang menjadikannya sebagai alat personal branding. Akun yang memiliki banyak followers, biasanya akan menerima endorse brand tertentu. Tidak heran pihak user selalu ingin dapat like / pengikut banyak.
1. Spam Like dengan Menggunakan Hastag
Salah satu cara spam like Instagram secara cepat dan aman, yaitu dengan menggunakan hastag. Penggunaan hastag ini jauh lebih memudahkan suatu konten agar dapat pengguna lain jangkau (non follower). Namun, saat menggunakannya jangan sembarangan. Tulislah yang relevan dengan postingan.
Selain itu, hindarilah penggunaan hastag yang mempunyai popularitas terlalu tinggi. Itu karena, nantinya postingan Anda menjadi sulit untuk dijangkau user lain. Terkecuali jika akunnya cukup kuat dalam bersaing. Sudah ada banyak bukti dari pengguna Instagram, pakai hastag jauh lebih untung.
2. Mengupload Postingan di Jam Ramai
Kemudian, cara spam like selanjutnya adalah dengan mengupload postingan di jam ramai. Cara satu ini sangatlah penting, karena hal tersebut berkaitan erat dengan riset terhadap followers Anda. Seakan sudah menjadi kewajiban saja bagi pengguna, mengetahui jam berapa pengikut sering aktif.
Hal tersebut layaknya acara televisi, acara yang tayang di prime time akan jauh lebih banyak penonton. Daripada tayangan di jam tidur atau sekitar pukul 12 ke atas, sama halnya ketika Anda hendak mengupload postingan. Jadi, pastikan uploadnya antara pagi sampai sore karena masih ramai-ramainya.
3. Menulis Caption pada Postingan yang Menarik
Selain itu, bagi semua pengguna Instagram agar mendapatkan spam like. Tulislah caption yang menarik ketika mengupload postingan. Caption menarik merupakan salah satu cara mudah bagi Anda berinteraksi dengan para followers / pengikut. Baik itu lucu, informatif, tentang perjalanan hidup, motivasi dan lainnya.
Pada dasarnya, untuk mendapatkan spam like itu Anda harus mengunggah postingan denga konsep. Terlebih lagi jika akunnya adalah akun bisnis, sudah seharusnya caption bersifat informatif. Mengingat siapapun yang nanti melihat dan membacanya, mereka akan paham terkait produknya.
4. Memilih Postingan Foto yang Menarik
Salah satu hal yang seringkali banyak pengguna Instagram lakukan, yaitu dengan memilih foto / gambar menarik sebelum mereka mengunggahnya. Hal tersebut akan memengaruhi spam like yang nantinya akan Anda dapatkan. Mengingat setiap orang pasti menyukai sesuatu bersifat bagus dan menarik.
Pilihlah gambar atau bahkan foto yang menarik, baik itu dari angle fotonya, warna, kecerahan, saturasi dan masih banyak lagi. Anda bisa menggunakan aplikasi edit foto agar tampilannya lebih bagus. Namun, di Instagram sendiri sudah dilengkapi fitur editing. Jadi, tidak perlu download aplikasi.
5. Aktif Dalam Berinteraksi dengan Para Pengikut/Followers
Melakukan interaksi dengan para followers / pengikut, termasuk salah satu cara agar Anda bisa mendapatkan spam like. Caranya, cukup dengan membalas komentar mereka di postingan pribadi atau user lain. Bisa juga hanya memberikan like di postingan pengikut, paling penting harus melakukan sesuatu terhadap followers.
Dengan melakukan interaksi bersama followers, itu menandakan / memastikan bahwa algoritma Instagram nantinya akan mengkategorikan akun sebagai akun paling berkualitas. Tidak menutup kemungkinan nanti, para pengikut akan memberikan like / membalas komentar dan mengikuti Anda.
6. Melakukan Tag ke Banyak Teman
Langkah selanjutnya, yaitu dengan men-tag banyak teman. Mengingat algoritma Instagram yang terus saja berubah. Membuat postingan Anda terkadang tidak muncul di beranda akun para pengikut. Fungsi dari tandai teman ini, akan memberikan notifikasi kepada followers. Kemungkinan postingan akan dapat spam like.
Tidak hanya itu saja, dengan melakukan tag ke beberapa teman Anda. Nantinya akan menjadi terlihat semakin populer, dalam artian followers bisa mengetahui bahwa user yang mereka ikuti merupakan orang yang suka bergaul. Dengan begitu, mereka lebih mudah follow, like postingan / bahkan melihatnya.
Tidak menutup kemungkinan, dari sebagian besar user atau pengguna Instagram di seluruh belahan dunia. Mereka terkadang lebih memilih cara instan daripada harus bersusah payah, melakukan ini dan itu dan hasilnya tidak seberapa. Jalan pintasnya , yaitu dengan menggunakan layanan spam like.
Di zaman yang semakin canggih ini, ada begitu banyak jasa yang menawarkan kelebihanya masing-masing. Seperti salah satunya jasa spam like, jasa tersebut akan membantu Anda untuk mendapatkan like / boom like secara terus menerus. Tanpa harus mengupayakan sesuatu apa pun.
Beberapa Ciri User yang Membeli Spam Like pada Followers Palsu
Dengan semakin meningkatnya kepopuleran sosial media Instagram, semakin banyak pula pengguna yang selalu ingin trending dan mendapatkan pengakuan dari berbagai belah pihak. Salah satunya ingin dapat spam like atau memiliki followers yang berlipat-lipat. Hal tersebut wajar saja.
Namun, upaya setiap orang berbeda-beda. Terlebih lagi sekarang sudah ada yang namanya jasa spam like. Sudah pasti mereka akan memilih jasa ini, karena hasilnya instan tanpa harus bersusah payah like sana sini. Akan tetapi, ketahui followers palsu sebelum Anda menggunakan jasanya.
Biasanya spam like yang berasal dari followers palsu, akan terlihat pada bagian kolom komentarnya. Muncul komentar aneh dan terlihat sangat asal-asalan, layaknya hanya bot saja. Lalu foto profilnya seringkali tidak tertera dan jumlah postingannya serta follower justru sedikit. Ini patut Anda curigai.
Cara Mendapatkan Banyak Spam Like di Instagram
Seperti yang sudah Anda ketahui sebelumnya, bahwa setiap pengguna di Instagram selalu ingin mendapatkan posisi trending. Dalam artian, mereka menginginkan followers berlipat dan juga spam like secara terus menerus. Hal seperti ini sudah wajar dan lumrah saja, namun upayanya beda.
Menyertakan hastag ketika memosting sesuatu
Jangan lupa kunci publisitas akun Anda
Postinglah konten secara teratur dan menarik tentu saja
Memperbanyak interaksi dengan para followers
Membagikan postingan baru di Instagram story agar banyak dilihat orang
Dari beberapa penjelasan secara detail mengenai apa itu spam like pada Instagram di atas, dapat ditarik kesimpulan bahwa Anda harus berhati-hati dalam memilih jasa spam like. Tidak semua jasa itu aman, bahkan ada dampak negatif dari penggunaan spam seperti itu. Seperti mudah terkena hack.
DAFTAR ISI :
Rekomendasi:
Pahami Yuk Plus Minus Pinjaman Online Pemerintah dan Swasta GadgetIDN.com - Adanya pinjaman online pemerintah membuat masyarakat yang sedang terjepit masalah finansial memiliki solusi alternatif terhadap problem yang mereka hadapi. Aksesnya pun tidak rumit dan memudahkan masyarakat. Namun bukan…
Cara Membuat Fans Page atau Halaman Facebook Gratis Lewat HP GadgetIDN.com - Cara Membuat Fans Page atau Halaman Facebook Gratis Lewat HP : Fans page atau yang biasa dikenal dengan halaman Facebook merupakan salah satu fasilitas yang disediakan untuk para…
Cara Mengajukan Pinjaman Online Terbaik dengan Mudah! GadgetIDN.com - Akhir akhir ini santer tedengar di telinga kita tentang pinjaman online. Kita dapat menemukan iklannya saat berselancar di social media, bahkan di berbagai social media. Tak jarang kita…
Begini Cara Membuka Kunci Iphone Tanpa Komputer Dengan Mudah Apakah kamu sedang mencari cara untuk membuka kunci iPhone tanpa komputer? Jika demikian, maka Anda beruntung. Artikel ini membahas apa yang Anda cari. iPhone merupakan inovasi besar yang diperkenalkan oleh…
10 Aplikasi Menggambar Digital Yang Bisa Membuat… GadgetIDN.com - 10 Aplikasi Menggambar Digital Yang Bisa Membuat Kamu Tambah Kreatif ; Rekomendasi pemerintah untuk melaksanakan sebagian besar kegiatan #DiRumahAja seringkali berdampak pada masyarakat, baik dewasa maupun anak-anak. Hampir…
Cara Membuat Link Whatsapp di Instagram dengan Mudah… GadgetIDN.com - Cara membuat link whatsapp di instagram : Bagi Anda yang memiliki bisnis online baik berupa pelayanan atau barang, perlu untuk mengetahui cara membuat link Whatsapp di Instagram atau…
Cari Tahu Kegunaan Cairan Ketika Main Di Worms Zone,… Worms Zone io semakin populer dan tentu saja menarik untuk dimainkan oleh para pemain. Pasalnya, skor yang didapat bisa menjadi dasar kesabaran dan ketekunan kamu saat bermain game. Faktor yang…
Cara Download Aplikasi di Iphone Tanpa App Store Mendownload aplikasi untuk iPhone sangat mudah jika Anda menggunakan App Store, tetapi tahukah Anda bahwa Anda juga dapat mendownload aplikasi yang tidak tersedia di App Store? App Store menawarkan lebih…
10 Aplikasi Edit Foto Terbaik Untuk Android dan iPhone GadgetIDN.com - Dengan kemajuan teknologi seperti sekarang ini memberikan berbagai kemudahan. Contoh kecilnya yaitu dengan adanya aplikasi edit foto terbaik yang memberikan kemudahan buat kamu dalam mengedit foto menjadi keren,…
Aplikasi Citer FF Paling Ampuh dan Bisa Digunakan GadgetIDN.com - Bagi beberapa kalangan mungkin masih merasa asing dengan aplikasi citer FF. Sebagian besar orang memakai perangkat ini untuk keperluan bermain game. Banyak benefit bisa Anda dapatkan ketika bermain…
Cara Memainkan Uno Stacko Serta Aturannya GadgetIDN.com - Permainan uno stacko baru-baru ini menjadi banyak di gemari. Memainkan uno stacko akan sangat asik jika di mainkan dengan teman ataupun keluarga, dan cara memainkannya pun juga sangat…
Cara Memindahkan Chat dari WhatsApp ke Telegram Setelah kebijakan privasi baru WhatsApp yang kontroversial, banyak pengguna beralih ke aplikasi perpesanan lain seperti Telegram, dan mencari cara memindahkan chat dari whatsapp ke telegram. Untuk mengakomodasi pengguna WhatsApp yang…
Cara Mendapatkan Saldo Shopeepay Gratis 2021 GadgetIDN.com - ShopeePay adalah dompet digital resmi Shopee yang tidak hanya dapat digunakan untuk pembelian melalui aplikasi Shopee, tetapi pengguna juga dapat melakukan berbagai transaksi di merchant mitra. Namun sebelum…
Asyiknya Bikin Konten dengan Galaxy S21 5G dan… GadgetIDN.com - Asyiknya Bikin Konten dengan Galaxy S21 5G dan Galaxy S21+ 5G: Membuat konten media sosial tidak lagi membutuhkan alat profesional yang mahal. Cukup menggunakan ponsel seperti Samsung Galaxy…
10 Tips Bermain Red Dead Redemption 2 Dengan Mudah GadgetIDN.com - Buat kamu penggemar game pc offline terbaik dan mencari tau tips dan cara bermain game Red Dead Redemption 2. Kebetulan banget nih, kali ini kami dari tim GadgetIDN.com…
Cara Memilih VPN Murah Terbaik di 2021 Keamanan siber telah menjadi tren berkelanjutan dalam dekade terakhir. Karena pelanggaran keamanan dan pencurian identitas telah menjadi masalah yang berkembang secara online, banyak orang mencari VPN sebagai cara untuk mengenkripsi…
Cara Membuat Facebook di HP dengan Cepat dan Mudah GadgetIDN.com - Cara Membuat Facebook di HP: Facebook adalah salah satu situs media sosial paling populer di Internet. Hampir semua orang di dunia memiliki akun di aplikasi media sosial yang…
4+ Cara Bobol Wifi Indihome Anti Ribet GadgetIDN.com - Kebutuhan jaringan seperti Wifi saat ini semakin meningkat, mulai dari rumah, perkantoran, warung makan, atau tempat nongkrong biasanya menawarka jaringan wifi berbayar. Nah, buat kamu yang tidak mau…
Cara Terbaru Download Tiktok Tanpa watermark Kualitas HD GadgetIDN.com - Taukan kamu bahwa download video tiktok tanpa watermark kualitas HD bisa dilakukan dengan mudah? ya, meskipun semua konten video pendek yang terdapat pada tiktok mempunyai tanda air, kamu…
Cara Bikin Email Baru Gmail Melalui Hp dan Komputer GadgetIDN.com - Gmail adalah penyedia email milik Google. Gmail adalah layanan email gratis. Kamu bisa mendapatkan akun Google, jika kamu sudah memiliki akun Gmail. Di artikel kali ini kami akan…
Cara Mendapatkan Uang di Snack Video Tanpa Mengundang Teman GadgetIDN.com - Seperti yang sudah kita bahas sebelumnya bahwa kemajuan teknologi memberikan banyak manfaat baik pada kehidupa, salah satunya dengan mendapatkan uang melalui internet di aplikasi Snack Video. Nah, adapun…
Teknologi Informasi dan Komunikasi: Pengertian,… GadgetIDN.com - Peran teknologi informasi dan komunikasi saat ini sangat penting untuk berbagai hal yang berkaitan dengan dunia bisnis, pendidikan, dan persebaran informasi secara luas. Kemudahan di dalamnya bahkan membuat…
7 Tips Lebih Produktif dengan S Pen di Galaxy S21 Ultra 5G GadgetIDN.com-7 Tips Lebih Produktif dengan S Pen di Galaxy S21 Ultra 5G: Samsung Galaxy S21 Ultra 5G tidak hanya bagus untuk mengabadikan setiap momen. Terlebih lagi, dan dengan dukungan S…
Cara Melihat Foto Profil IG atau Instagram GadgetIDN.com - Instagram merupakan salah satu sosial media paling populer. Bagaimana tidak, hampir keseluruhan aktivitas pengguna tersebar secara luas melalui aplikasi tersebut. Bahkan banyak public figure yang menggunakannya. Anda bisa…
Bisnis Digital: Pengertian dan Contoh Penerapannya GadgetIDN.com - Saat ini kehadiran bisnis digital membantu masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya dengan lebih mudah dan praktis. Peluang yang dihasilkannya dari keberadaan media komunikasi dan informasi terbilang cukup banyak. Bahkan…
Aplikasi Perekam Layar yang Banyak Digunakan GadgetIDN.com - Penggunaan smartphone dewasa ini sudah menyeluruh hampir ke semua lingkup masyarakat. Salah satu komponen paling penting yaitu aplikasi perekam layar. Sudah banyak aplikasi menyediakan layanan populer ini untuk…
Ini Motif WhatsApp 'Bajak' Status Pengguna GadgetIDN.com - Ini Motif WhatsApp 'Bajak' Status Pengguna : Pengguna WhatsApp di Indonesia terkejut karena tiba-tiba status WhatsApp mereka muncul. Dalam hal ini, WhatsApp pertama kali menyebutkan bahwa mulai saat…
Fitur dan Keunggulan Whatsapp Business GadgetIDN.com - Bagi pengguna Smartphone mungkin sudah tidak asing dengan aplikasi yang satu ini. Ya WhatsApp Business, sebuah aplikasi pesan singkat yang banyak digunakan oleh pengguna Smartphone baik untuk keperluan…
Cara Menyimpan Video dari Facebook ke Galeri GadgetIDN.com - Sebagai salah satu sosial media yang paling banyak berpengaruh dalam kehidupan masyarakat. Facebook kini semakin marak digemari penggun, terutama kaum muda kekinian. Tidak menutup kemungkinan, mereka mencari cara…
Rekomendasi Aplikasi yang bisa Menghasilkan Saldo Dana GadgetIDN.com - Perkembangan teknologi saat ini membuat orang semakin mudah mendapatkan dana dari internet, salah satunya dengan adanya Aplikasi yang bisa menghasilkan saldo dana. Aplikasi tersebut mungkin sebagian sudah tidak…